Jumat, 11 November 2022

Arung Jeram Yogyakarta Murah, Cocok Untuk Liburan

 Arung Jeram Yogyakarta Murah hanya bersama kami, Cocok Untuk Liburanmu di Jogja. Arung jeram atau biasa disebut rafting adalah salah satu olahraga yang mengandalkan arus deras sungai untuk melakukan aktivitas mengarungi jeram-jeram sungai. Oleh karena itu, kegiatan arung jeram mengandalkan kemampuan mendayung dan kemampuan menggunakan perahu.

Nikmati keindahan alam yang menyegarkan! Bersama kami Operator Rafting Jogja tinggalkan segala hal yang membuat pikiran penat, kami akan memberikan suguhan liburan yang menyegarkan jiwa dan raga Anda.

 

Arung Jeram Yogyakarta Murah

Indonesia sendiri mempunyai banyak sekali sungai yang bisa digunakan untuk kegiatan arung jeram, salah satunya yang ada di Provinsi Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta.

Jarak pengarungan pada Sungai Elo berjarak kurang lebih sekitar 12 KM dan ditempuh dalam waktu 2,5 hingga 3 jam (tergantung debit air) 1 Boat berkapasitas minimal 2 orang dan maksimal 4 orang 5 sama pemandu, Peserta Rafting bebas memilih waktu pengarungan dimulai pukul 8,9,10, 13,14 WIB.

Pilihan Arung Jeram Yogyakarta Murah

 Wisata Jogja yang penuh tantangan salah satunya adalah Arung Jeram Yogyakarta Murah. Wisata Arung Jeram  merupakan salah satu aktivitas yang menyenangkan sekaligus menegangkan yang bisa ditemukan di Yogyakarta.

Wisata Arung Jeram di Jogja bisa jadi cara berekreasi, sekaligus memiliki manfaat di antaranya melatih mental dan fisik.

4 Sungai Pilihan Arung Jeram Yogyakarta:

1. Sungai Elo

2. Sungai Progo Atas

3. Sungai Progo Hulu

4. Sungai Progo Bawah

Wisata Jogja yang ekstrim ini memiliki medan bebatuan dan arus yang deras. Wisata arung jeram ini memang sangat cocok untuk menguji nyali atau adrenalinmu.

Bagi anda yang berminat untuk menyoba aktivitas wisata ekstrem yang satu ini, berikut adalah tempat wisata arung jeram di Jogja.

Arung Jeram Yogyakarta Murah

Fasilitas Pengarungan

  1.     Rafting Kit (helm, pelampung, dayung).
  2.     Transport Lokal (antar jemput ke Start Point dan Finish Point).
  3.     Pemandu/River Guide profesional.
  4.     Tim Rescue
  5.     Makan siang prasmanan (nasi ayam, pecel/sop, gorengan, buah dan lalapan).
  6.     Jajanan pasar & Kelapa muda.
  7.     Basecamp Luas (mandi, penitipan barang, parkir luas, gazebo dan mushola).
  8.     Asuransi.
  9.     Retribusi lokal.
  10.     Tim darat P3K.

Rafting Sungai Progo

Sungai Progo adalah salah satu sungai  Arung Jeram Yogyakarta Murah yang terkenal untuk melakukan kegiatan arung jeram. Kegiatan arung jeram di Sungai Progo dibagi menjadi dua rute, yaitu Progo Atas dan Progo Bawah.

Progo Atas adalah rute arung jeram yang sangat cocok bagi pemula. Sebab, arung jeram di Progo Atas termasuk dalam kategori grade III, yaitu cocok bagi pemula tetapi sensasi seru tetap akan terasa oleh peserta arung jeram.

Rute Progo Atas walaupun tidak memiliki jeram tidak terlalu besar, tapi mempunyai pemandangan yang indah, rute ini cocok untuk berfoto ria. Progo Atas juga mempunyai rute alternatif untuk mengoptimalkan prosedur keamanan.

Rafting Sungai Elo

Sungai Elo mempunyai panjang rute 12 km dengan estimasi waktu pengarungan sekitar 2,5 jam hingga 3 jam. Terletak di Pare, Blondo, Mungkid, Kabupaten Magelang, Sungai Elo sangat cocok digunakan bagi pemula untuk melakukan kegiatan arung jeram atau rafting.

Segera Reservasi...

Kontak Kami di
(m3) 0856 4372 7969
(As) 0852 2825 2262
jogjaarungjeram@gmail.com